7 Tips Jitu Meningkatkan CPC Penghasilan Google AdSense
Hai semua.. apa kabarr?? Kembali lagi nih di detik tutor, Kali ini detik tutor akan membahas tentang 7 tips jitu meningkatkan penghasilan google adsense, nah kamu tau gak sih apa itu CPC?? CPC merupakan Cost Per Clik yang berarti kita akan dibayar ketika iklan kita di klik, selain CPC ada juga BPK yang mempengaruhi penghasilan kita.. Pengen tau lebih jelas? yuk simak dibawah
Pengertian CPC
Cpc adalah cost per click yang berarti kita akan dibayar/menghasilkan uang ketika iklan kita di klick, dengan penempatan iklan yang sesuai dan juga iklan yang tidak terlalu mengganggu dan banyak maka otomatis iklan kita akan meningkat sendiri penghasilannya.
Pengertian BPK
Biaya per klik, Sebenarnya hampir sama sih dengan pengertian CPC, tergantung tampilan adsense kamu menggunakan bahasa indonesia atau bahasa inggris
Nah pengen tau caranya ningkatin CPC google adsense? simak dibawah ya..
1. Tentukan Niche Blog kamu
Niche atau tema blog kamu juga sangat penting lhoo... lebih banget kamu memilih satu tema saja dan konsen dengan tema kamu, jika kamu konsen dengan 1 tema maka blog kamu akan mudah berkembang dengan cepat dan pengunjung kamu akan semakin banyak, dolar otomatis akan mengalir di akun adsense kamu
2. Pilih Keyword yang sesuai
Keyword atau kata kunci merupakan hal yang penting bagi situs kamu agar mudah dikunjungi oleh orang lain, Keyword merupakan kata yang kamu tulis yang sesuai dengan niche blog kamu, Misal blog kamu membahas tentang teknologi, maka keyword kamu membahas tentang teknologi agar orang mudah banget mengerti dan faham.
3. Jawab Pertanyaan/komentar pada blog kamu
pertanyaan atau tanggapan atau komentar di blog kamu merupakan hal yang sangat penting, karena saat ada orang yang berkomentar di blog kamu, blog kamu berarti udah banyak dikunjungi orang banyak dan kamu wajib untuk menjawabnya dengan jawaban yang memuaskan ya.. biar pengunjung selalu kembali di blog kamu.
4. Target Negara
Nah misal kamu tinggal di indonesia pastikan kamu memilih dengan bahasa indonesia yang baik dan benar agar pengunjung faham, tapi jika kamu memilih blog bule jadi kamu harus pinter pinter dalam bahasa inggris, Oh iya CPC pada negara di indonesia masih rendah lho,, Yah kisaran 2Rupiah hingga 200 Rupiah, Namun blog bule atau orang luar negri biasanya 100 Rupiah hingga berapa rupiah perklik,
5. Manfaatkan Google Analystics/Hitstats
Nah google analystics ini berfungsi sebagai pemantau web dan penghasilan kita, jadi kita akan tau hasil real dan laporan data terlengkap pada blog kita, berpa kunjungan blog kita perhari, rupiah yang kita dapatkan perhari,
namun Hitstats a\hanya berfungsi sebagai pemantau saja
6. Penempatan Iklan Responsive dan keren
Nah apa aku bilang?? penempatan iklan ini juga sangat berpengaruh banget nih bagi kalian semua yang pengincar CPC dengan harga tinggi, penempatan iklan yang responsive dan tidak mengganggu orang juga sangat bermanfaat bagi pengunjung dalam membaca artikel dan juga memudahkan kita untuk menambah penghasilan kita
7. Tema Responsive
Tema responsive ini berfungsi sebagai meningkatkan penghasilan kita, Ketika template/tema blog kita yang responsive dapat meningkatkan jumlah penghasilan kita dan meningkatkan pengunjung pada blog kita lhoo
Nah itu dia 7 Tips Jitu Meningkatkan CPC Penghasilan Google AdSense, semoga bermanfaat ya.. Terimakasih sudah berkunjung di blog kami,, jangan lupa dishare ya..
Advertisement
1 comments:
mantab gan triknya,mau tanya gan, itu untuk target negara apakah harus bahasa inggris artikelnya?
KUMPULAN TIPS DAN TRIK
CARA MUDAH MENCARI 25$ DI INTERNET
EmoticonEmoticon